Bingung, heran, aneh, semua menjadi satu
Bingung, kenapa ya dia mau sama aku?
Heran, kok bisa ya dia jadi milikku sepenuhnya?
Aneh, ini semua terjadi kepadaku, apa spesialku?
Dahulu, sekadar dia balas chatku aja sudah senang tiada tara. Sekarang, kami selalu jalan keliling kota bersama.
Mungkin tak hanya kota, kabupaten, kecamatan, hingga desa, kami susuri semuanya satu per satu.
Semoga ga bosan ya sama aku...
...karna cuma kamu yang ku mau, ku harapkan, ku pikirkan, ku segalanya.
xixixixixixixixixi lucuknya mas ozi
ReplyDelete